logo Kompas.id
Politik & HukumMoeldoko: Prajurit Disiapkan...
Iklan

Moeldoko: Prajurit Disiapkan untuk Bertempur, Tinggi Badan Bisa Disesuaikan

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko yang juga Panglima TNI 2013-2015 berpendapat, syarat tinggi badan calon prajurit TNI dapat disesuaikan. Hal ini karena prajurit disiapkan untuk bertempur dan bukan sekadar protokoler.

Oleh
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
· 3 menit baca
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko saat memberikan keterangan kepada media di Gedung Bina Graha, Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (29/9/2022).
KOMPAS/CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko saat memberikan keterangan kepada media di Gedung Bina Graha, Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (29/9/2022).

JAKARTA, KOMPAS — Prajurit Tentara Nasional Indonesia disiapkan atau dibentuk untuk perang atau bertempur dan bukan sekadar kepentingan protokoler. Terkait dengan hal tersebut, tinggi badan calon prajurit TNI dapat disesuaikan.

”Prajurit TNI disiapkan, dibentuk, itu untuk perang. Bukan untuk baris-berbaris, bukan untuk protokol. Jadi, ketinggian itu bisa disesuaikan,” kata Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko saat menjawab pertanyaan media terkait dengan revisi syarat tinggi badan calon taruna-taruni TNI di Gedung Bina Graha, Jakarta, Kamis (29/9/2022).

Editor:
MADINA NUSRAT
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000