logo Kompas.id
Politik & HukumWapres Amin: Toleransi Warisan...
Iklan

Wapres Amin: Toleransi Warisan Budaya Adiluhung Bangsa Indonesia

Wapres Ma’ruf Amin menegaskan, toleransi adalah modal untuk menghindarkan bangsa Indonesia dari fanatisme yang mengarah pada fundamentalisme dan ekstremisme. ”Ini warisan budaya adiluhung bangsa Indonesia,” katanya.

Oleh
Nina Susilo
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uZdwSTA7mD6IGVgIabecXKaUEiU=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2022%2F01%2FWhatsApp-Image-2022-01-05-at-1.45.01-PM_1641365360.jpeg
BPMI SEKRETARIAT WAPRES

Wakil Presiden Ma’ruf Amin menandatangani prasasti peresmian enam rumah ibadah di kampus Universitas Pancasila, Jakarta, Rabu (5/1/2022). Ikut mendampingi penandatanganan itu, (berdiri dari kiri ke kanan) Ketua Pembina Yayasan Pendidikan Pancasila Siswono Yudho Husodo, Menteri Agama Yaqout Cholil Qoumas, Gubernur DKI Anies Baswedan, dan Rektor Universitas Pancasila Prof Edie Toet Hendratno.

JAKARTA, KOMPAS — Toleransi yang menjaga kerukunan di Indonesia yang majemuk ini bukanlah sebuah gagasan baru. Hal tersebut adalah warisan adihulung bangsa Indonesai yang perlu terus dijaga.

Wakil Presiden Ma’ruf Amin menilai toleransi adalah modal untuk menghindarkan bangsa Indonesia dari fanatisme yang mengarah pada fundamentalisme dan ekstremisme. Hal ini juga kunci untuk menjaga kemajemukan yang merupakan keniscayaan bangsa Indonesia.

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000