logo Kompas.id
Politik & HukumAjak Dubes Tinjau Persemaian...
Iklan

Ajak Dubes Tinjau Persemaian Bibit, Presiden Jokowi Tegaskan Serius Tangani Perubahan Iklim

Dengan menyediakan tempat pembibitan pohon, Presiden Jokowi menunjukkan komitmen Indonesia tangani perubahan iklim. Perkebunan kelapa sawit dan tambang juga akan diharuskan sediakan pembibitan untuk perbaiki lingkungan.

Oleh
Mawar Kusuma Wulan
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ccXd7wWKcDo8VIpHPohaIblLv0w=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2FWhatsApp-Image-2021-11-19-at-1.01.17-PM_1637305654.jpeg
MUCHLIS JR - BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN

Bersama sejumlah duta besar negara sahabat untuk Indonesia, seperti Amerika Serikat, Inggris, Kanada, Uni Eropa, dan Country Director Bank Dunia, Presiden Joko Widodo meninjau langsung Persemaian Modern Rumpin di Kecamatan Rumpin, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (19/11/2021).

BOGOR, KOMPAS — Bersama sejumlah duta besar negara sahabat untuk Indonesia, seperti Amerika Serikat, Inggris, Kanada, Uni Eropa, dan Country Director Bank Dunia, Presiden Joko Widodo meninjau langsung Persemaian Modern Rumpin di Kecamatan Rumpin, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Persemaian ini menyediakan bibit yang nantinya akan ditanam di lahan-lahan kritis, seperti lokasi rawan banjir dan longsor.

Kunjungan ini sekaligus menunjukkan keseriusan pemerintah Indonesia dalam menangani dampak perubahan iklim. ”Kita ingin menunjukkan bahwa Indonesia serius dalam menangani dampak dari perubahan iklim dan kita tunjukkan nursery center ini yang bisa setahun memproduksi lebih kurang 12 juta bibit,” ujar Presiden Jokowi selepas peninjauan, pada Jumat (19/11/2021).

Editor:
Madina Nusrat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000