logo Kompas.id
Politik & HukumKemendagri Dukung Upaya...
Iklan

Kemendagri Dukung Upaya Percepatan Vaksinasi

Kemendagri mencatat, hingga 17 Juli 2021, realisasi anggaran ”refocusing” untuk dukungan vaksinasi Covid-19 baru mencapai 7,6 persen.

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XtO8UAjtyLkp2r1Jyi0zB-8QeG8=/1024x660/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F6a9a087b-03bb-4e00-b4c6-c1122e15f48f_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Warga mengikuti vaksinasi Covid-19 di Stasiun MRT Blok A, Jakarta Selatan, Kamis (22/7/2021). Vaksinasi gratis dosis pertama tersebut menggunakan vaksin Sinovac dan diperuntukan bagi warga dengan usia 12 tahun ke atas. Kuota vaksin disediakan untuk 600 orang per hari. Vaksinasi di Stasiun MRT Blok A akan berlangsung hingga Sabtu (24/7/2021). PT MRT Jakarta akan menyelenggarakan vaksinasi gratis dalam tiga bulan ke depan dengan menargetkan 20.000 penerima vaksin sebagai upaya mendukung percepatan vaksinasi.

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Dalam Negeri mendukung langkah-langkah yang dilakukan Kementerian Keuangan dalam upaya percepatan vaksinasi, termasuk penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah atau APBD. Pemerintah daerah pun siap bergotong royong membantu pemerintah pusat dalam penanganan pandemi Covid-19.

Sebelumnya, pemerintah akan memintas penyaluran anggaran kesehatan di daerah untuk mengejar target 3 juta dosis vaksinasi Covid-19 per hari. Anggaran vaksinasi akan disalurkan langsung ke TNI dan Polri yang menjalankan program vaksinasi di daerah. Langkah ini merupakan respons atas lambatnya penyerapan anggaran kesehatan di sejumlah daerah (Kompas, 19/7/2021).

Editor:
Anita Yossihara
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000