logo Kompas.id
Politik & HukumDisiapkan, Desain Surat Suara ...
Iklan

Disiapkan, Desain Surat Suara Lebih Sederhana

KPU RI mengkaji penyederhanaan surat suara untuk lima jenis pemilihan menjadi maksimal tiga surat suara. Di sisi lain, KPU didorong mendesain satu surat suara untuk lima pemilihan.

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO/IQBAL BASYARI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gZ-hn38twIH8LHWJ2VtqQO-PPIU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2Fa82217b8-4111-44f3-ac05-3328235ad4d4_jpg.jpg
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) memperlihatkan surat suara tidak sah kepada saksi pasangan calon saat penghitungan suara di TPS 007 Kelurahan Basirih Selatan, Kecamatan Banjarmasin Selatan, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Rabu (28/4/2021).

JAKARTA, KOMPAS - Desain surat suara Pemilu 2024 yang mencakup lima jenis pemilihan rencananya akan disederhanakan untuk efisiensi penyelenggara pemilu dan memudahkan pemilih. Namun, penyederhanaan surat suara itu harus diikuti sosialisasi masif dan dilakukan jauh hari agar pemilih tak terkejut dan menyebabkan banyaknya surat suara tidak sah.

Komisi Pemilihan Umum RI saat ini masih melakukan kajian dan uji coba alternatif desain surat suara  Pemilu 2024 yang terdiri dari pemilihan presiden, pemilihan anggota Dewan Perwakilan Daerah, Dewan Perwakilan Rakyat, DPRD provinsi, serta  DPRD kabupaten/kota.

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000