logo Kompas.id
Politik & HukumKY Akan Seleksi Ketat Rekam...
Iklan

KY Akan Seleksi Ketat Rekam Jejak Calon Hakim Agung

Sebanyak 116 calon hakim agung yang lolos tahapan seleksi administrasi Komisi Yudisial akan memperebutkan 13 formasi hakim di Mahkamah Agung. Mereka akan menempuh seleksi yang ketat selama lima bulan sebelum ke DPR.

Oleh
DIAN DEWI PURNAMASARI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/P_Sw8HqdPIbxHloIx8zXCLCMzwk=/1024x473/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F00cf1838-bf1a-4fcc-9482-4101ea47999c_jpg.jpg
KOMPAS/DIAN DEWI PURNAMASARI

Hasil tangkapan layar Ketua Bidang Rekrutmen Hakim Komisi Yudisial Siti Nurdjanah dalam acara konferensi pers daring tentang perekrutan calon hakim agung, Senin (1/3/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Sebanyak 116 calon hakim agung yang lolos dalam tahapan seleksi administrasi Komisi Yudisial akan memperebutkan 13 formasi hakim di Mahkamah Agung. Mereka akan menempuh seleksi yang ketat selama lima bulan sebelum diajukan ke Komisi III DPR untuk menjalani uji kelayakan dan kepatutan.

Ketua Bidang Rekrutmen Hakim Komisi Yudisial (KY) Siti Nurdjanah dalam keterangan pers, Rabu (31/3/2021), di Jakarta, mengatakan, sesuai dengan surat Wakil Ketua Mahkamah Agung (MA) Bidang Non-Yudisial, MA saat ini membutuhkan delapan hakim agung di kamar pidana, dua orang di kamar perdata, satu orang di kamar militer, dan dua orang di kamar tata usaha negara (TUN) khusus pajak.

Editor:
suhartono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000