logo Kompas.id
Politik & HukumPresiden: Prioritaskan...
Iklan

Presiden: Prioritaskan Anggaran untuk Kemakmuran Rakyat

Saat membuka Munas V Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia, Presiden Joko Widodo meminta bupati menetapkan dua program prioritas pembangunan yang penting untuk rakyat dan melaksanakan program strategis.

Oleh
ANITA YOSSIHARA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/RlJ_l8kt-5RkmRgr8nEL5qydV2Y=/1024x654/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2FIMG-20210326-WA0001_1616737565.jpg
SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo menyampaikan pidato pada peresmian pembukaan Musyawarah Nasional V Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia di Istana Negara, Jakarta, Jumat (26/3/2021).

JAKARTA,KOMPAS — Konsolidasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah penting dilakukan di tengah keterbatasan pendapatan karena pandemi Covid-19. Pemerintah daerah diminta untuk lebih memprioritaskan anggaran untuk membiayai program-program pembangunan yang bertujuan untuk memenuhi hak dasar sekaligus menciptakan kemakmuran rakyat.

Permintaan itu disampaikan Presiden Joko Widodo saat berpidato dalam peresmian pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) V Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) di Istana Negara, Jakarta, Jumat (26/3/2021).

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000