logo Kompas.id
Politik & HukumKerja Cepat Atasi Covid-19
Iklan

Kerja Cepat Atasi Covid-19

Dari 178 bupati/wali kota yang dilantik beserta wakilnya, separuh lebih merupakan wajah baru nonpetahana. Sebagai wajah baru di pucuk pimpinan kabupaten dan kota, mereka harus mampu bekerja cepat dan inovatif.

Oleh
(BOW/SYA/HRS/IKI/VIO/ DIT/NCA/TAM/BRO/JAL/ NSA/NDU/VDL/FRN/REN/ JUM/JOL/COK/ZAK/MEL/ EGI/KOR/RAM/OKA/ITA)
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/id4i0AyJjOKkXDeO6uaJxDodgkI=/1024x569/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2F20210226cokc-pelantikan-bupati-wali-kota-di-bali_1614332062.jpg
ISTIMEWA/HUMAS PEMPROV BALI

Tangkapan layar dari tayangan secara langsung acara pelantikan kepala daerah hasil Pilkada Serentak 2020 di Provinsi Bali yang diselenggarakan di Gedung Wiswa Sabha, Kantor Gubernur Bali, Denpasar, Jumat (26/2/2021). Sebanyak lima bupati dan wakil bupati serta satu wali kota dan wakil wali kota di enam daerah di Bali dilantik Gubernur Bali secara serentak.

Sebanyak 178 bupati/wali kota dan wakilnya sudah dilantik dan siap menjalankan tugas. Lebih dari separuh kepala daerah yang dilantik itu merupakan wajah baru nonpetahana.

JAKARTA, KOMPAS — Dari 178 bupati/wali kota yang dilantik beserta wakilnya, Jumat (26/2/2021), separuh lebih merupakan wajah baru nonpetahana. Sebagai wajah baru di pucuk pimpinan kabupaten dan kota, mereka harus mampu bekerja cepat dan inovatif agar mampu mengatasi pandemi Covid-19 berikut dampaknya.

Editor:
suhartono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000