logo Kompas.id
Politik & HukumPolisi Selidiki CCTV, Hasil...
Iklan

Polisi Selidiki CCTV, Hasil Penyelidikan Dinanti

Polisi telah mengamankan rekaman CCTV di gedung utama Kejaksaan Agung, tetapi hasilnya belum bisa dilihat. CCTV ini diharapkan bisa mengungkap penyebab kebakaran gedung Kejagung.

Oleh
Aguido Adri/Suhartono/Nikolaus Harbowo/Norbertus Arya Dwiangga Martiar
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/n5dInBXUI_rmbTlqjQYQjWy9rKM=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F09efc0ff-9fa7-44fc-8488-bc5cbd623b8d_jpg.jpg
Kompas/Heru Sri Kumoro

Petugas Laboratorium dan Forensik Mabes Polri bersiap memasuki gedung utama Kantor Kejaksaan Agung, Jakarta, yang ludes terbakar, Minggu (23/8/2020). Petugas tersebut akan memeriksa dan investigasi penyebab kebakaran yang terjadi pada Sabtu (22/8/2020) malam.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah diminta bersikap transparan dalam mengungkap penyebab kebakaran di gedung utama Kejaksaan Agung guna menepis spekulasi publik. Terkait harapan ini, polisi telah menyita dan akan menyelidiki  rekaman CCTV atau kamera pemantau di sejumlah titik gedung itu.

Kebakaran yang bermula pada Sabtu (22/8/2020) malam itu baru benar-benar padam pada Minggu (23/8/2020) pukul 06.15.  Bagian gedung yang terbakar, antara lain, lantai 5 dan 6 sebagai kantor Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan (Jambin). Api juga melalap lantai 3 dan 4 yang merupakan kantor Jaksa Agung Muda Intelijen (Jamintel). Di bawahnya terdapat aula dan kantor Jaksa Agung beserta Wakil Jaksa Agung.

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000