logo Kompas.id
Politik & HukumDua Jenderal Polisi Jabat...
Iklan

Dua Jenderal Polisi Jabat Posisi Strategis di Kemenkumham

Menkumham Yasonna H Laoly melantik Inspektur Jenderal Reynhard SP Silitonga menjadi Direktur Jenderal Pemasyarakatan dan Inspektur Jenderal Andap Budhi Revianto menjadi Inspektur Jenderal Kemenkumham.

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IsOOgvlW-EaWqZrQt3qlWQP2E_w=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F518299_getattachment013250f8-e004-4bf6-8188-2664a1087fed509683.jpg
ANTARA/SAHRUL MANDA TIKUPADANG

Sejumlah calon pegawai negeri sipil Kementerian Hukum dan HAM berswafoto dengan Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly di Makassar, Sulawesi Selatan, Sabtu (3/3/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna H Laoly melantik dua jenderal polisi aktif untuk mengisi sejumlah posisi strategis di kementeriannya.

Kedua jenderal polisi dimaksud ialah Inspektur Jenderal Reynhard SP Silitonga yang menjadi Direktur Jenderal Pemasyarakatan dan Inspektur Jenderal Andap Budhi Revianto yang menjadi Inspektur Jenderal Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham). Sebelumnya, Andap menjabat Kepala Kepolisian Daerah Kepulauan Riau, sedangkan Reynhard menjabat Widyaiswara Utama Sespim Lembaga Pendidikan dan Pelatihan (Lemdiklat) Polri.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000