logo Kompas.id
PerjalananBenderamu Menghalangi...
Iklan

Benderamu Menghalangi Matahariku (Bagian 55)

John Wakum menyatakan,  sangat tergugah oleh sebuah puisi yang ditulis  penulis Vanuatu: “Benderamu menghalangi matahariku.”

Oleh
Agustinus Wibowo
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wmowllBnK8wrcD5-JxGknKJnX_s=/1024x678/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2FDSC_1681_1630941288.jpg
AGUSTINUS WIBOWO

John Wakum

Sudah hampir 30 tahun John Wakum tinggal di Papua Niugini.  Dia aktivis  Organisasi Papua Merdeka atau OPM.

Lelaki 67 tahun ini kurus kering. Jenggot putih tebal menyelimuti janggutnya. Syal melingkar di lehernya. Dia terus terbatuk, mengaku sudah dua hari  tidak bisa turun dari ranjang, dan baru hari ini dia bisa keluar menikmati matahari. Kami duduk di beranda rumahnya yang terbuat dari kayu.

Editor:
marcellushernowo
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000