logo Kompas.id
PemiluMenghimpun Data, Bekal Baru...
Iklan

Menghimpun Data, Bekal Baru Parpol Sebelum Berkontestasi

Partai politik beramai-ramai membuat aplikasi digital untuk pendaftaran anggota secara daring. Memudahkan calon kader terhubung dengan partai, sekaligus membuat partai memiliki basis data yang kuat.

Oleh
KURNIA YUNITA RAHAYU
· 6 menit baca
Tangkapan layar sejumlah aplikasi digital partai politik yang bisa diunduh dari platform Google Play Store.
KURNIA YUNITA RAHAYU

Tangkapan layar sejumlah aplikasi digital partai politik yang bisa diunduh dari platform Google Play Store.

Rohmat Aditiya Utama akhirnya berhasil menjadi kader Partai Demokrat pada Juli 2020. Proses pendaftaran melalui laman sahabatdemokrat.id itu berjalan mulus. Lebih kurang 15 menit mengisi formulir pendaftaran dari laptop, warga Indramayu, Jawa Barat, yang bekerja di Jakarta itu akhirnya terdaftar sebagai anggota partai politik.

Meski ada pilihan untuk mendaftar secara manual, Aditya lebih memilih mendaftarkan diri lewat jalur daring. Bagi pemuda berusia 25 tahun itu, pendaftaran daring lebih efektif dan efisien dari banyak segi.

Editor:
ANTONY LEE
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000