logo Kompas.id
PemiluKomisi II DPR Pilih Anggota...
Iklan

Komisi II DPR Pilih Anggota KPU-Bawaslu Malam Ini

Uji kelayakan dan kepatutan calon anggota KPU-Bawaslu periode 2022-2027 akan berakhir hari ini. Dari 14 calon anggota KPU dan 10 calon anggota Bawaslu yang ada, akan dipilih 7 anggota KPU dan 5 anggota Bawaslu.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 5 menit baca
Calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU), Mochammad Afifuddin, menyampaikan visi dan misi di depan anggota Komisi II DPR saat uji kelayakan dan kepatutan calon anggota KPU dan Bawaslu masa jabatan 2022-2027 di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (15/2/2022).
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU), Mochammad Afifuddin, menyampaikan visi dan misi di depan anggota Komisi II DPR saat uji kelayakan dan kepatutan calon anggota KPU dan Bawaslu masa jabatan 2022-2027 di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (15/2/2022).

JAKARTA, KOMPAS — Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat menurut rencana akan menggelar rapat pleno pemilihan calon anggota Komisi Pemilihan Umum dan Badan Pengawas Pemilu periode 2022-2027, Rabu (16/2/2022) malam. Rapat dilakukan langsung setelah menyelesaikan seluruh tahapan uji kelayakan dan kepatutan terhadap 14 calon anggota KPU dan 10 calon anggota Bawaslu.

Berdasarkan jadwal uji kelayakan dan kepatutan calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dari Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), rapat pleno pemilihan anggota KPU dan Bawaslu dijadwalkan berlangsung sejak pukul 21.00. Rapat itu dilakukan setelah menyelesaikan uji kelayakan dan kepatutan terhadap delapan calon anggota Bawaslu yang berlangsung pada hari ini.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000