logo Kompas.id
OpiniCemas Akan Meluasnya Perang...
Iklan

Cemas Akan Meluasnya Perang Gaza

Rentetan peristiwa dua pekan terakhir ini melumurkan kecemasan akan meluasnya perang Gaza menjadi perang regional. Namun, siapa yang mau konflik ini menjadi perang regional.

Oleh
REDAKSI
· 1 menit baca
Milisi tempur kelompok Hezbollah berlatih di Desa Aaramta, Distrik Jezzine, Lebanon selatan, 21 Mei 2023.
AP/HASSAN AMMAR

Milisi tempur kelompok Hezbollah berlatih di Desa Aaramta, Distrik Jezzine, Lebanon selatan, 21 Mei 2023.

Setidaknya di lima negara—Suriah, Yaman, Lebanon, Irak, dan Iran—percikan api dari medan perang Hamas-Israel di Gaza mulai menggumpal menjadi bola api. Mulai dari pembunuhan perwira Garda Revolusi Iran Brigadir Jenderal Seyed Razi Mousavi di Suriah, Senin (25/12/2023), dan kian memanasnya situasi perairan Laut Merah akibat aksi kelompok Houthi.

Lalu, pembunuhan Wakil Ketua Politik Hamas Saleh al-Arouri di Lebanon, Selasa (2/1/2024), hingga kontak senjata Amerika Serikat melawan faksi pro-Iran di Irak dan serangan bom bunuh diri di Kerman, Iran, Rabu (3/1/2024), semuanya mengarah pada kemungkinan eskalasi.

Editor:
PAULUS TRI AGUNG KRISTANTO, MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000