logo Kompas.id
Opini”Memule” Mochtar Pabottingi...
Iklan

”Memule” Mochtar Pabottingi Amalia: Berilmu dan Beramal

Mochtar Pabottingi teladan bagi generasi masa depan. Ia berilmu dan beramal, memiliki komitmen pada kejujuran kritis, seorang Muslim moderat dan tidak terbeli, serta prototipe intelektual dengan laku asketisme.

Oleh
ST SULARTO
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wYlC-B9psSXiWjsr_JWokbsQjt4=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F06%2F18%2F6e3e914d-dde6-449f-81f4-1db08c50fb88_jpg.jpg

Artikel kenangan atas kepergian Mochtar Pabottingi—yang berpulang pada 4 Juni lalu—ini terpicu oleh dua Surat kepada Redaksi Kompas, 9 Juni 2023. Keduanya berjudul sama, ”Mochtar Pabottingi”.

Dua hal diingatkan, keteladanan asketisme intelektual dan ilmuwan-cendekiawan yang dengan itu beramal bagi publik. Amalia, artinya berilmu dan beramal, nama yang diberikan Mochtar Pabottingi (MP) untuk anak perempuan Eduard Lukman.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000