logo Kompas.id
OpiniMengejar Asa Kesembuhan
Iklan

Mengejar Asa Kesembuhan

Pemerintah harus menindak tegas para penipu agar ada pembelajaran. Dilanjutkan dengan menyempurnakan sistem pelayanan kesehatan dan mencari solusi dengan semua pemangku kepentingan. Demi kemaslahatan bersama.

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca
Papan informasi mengenai pengobatan Ida Dayak yang dibatalkan di depan Kompleks Lapangan Tembak dan Olahraga Markas Komando Divisi 1 Kostrad, Cilodong, Depok, Jawa Barat, 4 April 2023.
HIDAYAT SALAM

Papan informasi mengenai pengobatan Ida Dayak yang dibatalkan di depan Kompleks Lapangan Tembak dan Olahraga Markas Komando Divisi 1 Kostrad, Cilodong, Depok, Jawa Barat, 4 April 2023.

Markas Kostrad di Cilodong, Depok, Jawa Barat, mendadak riuh. Warga berduyun-duyun datang, berharap kesembuhan dari pengobatan seorang Ida Dayak.

Ida Dayak memang sedang viral. Ia disebut mampu menyembuhkan banyak penyakit: keseleo, patah tulang, stroke, bisu tuli. Ribuan orang melihat videonya di media sosial.

Editor:
ANTONIUS TOMY TRINUGROHO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000