logo Kompas.id
OpiniBiaya Politik Memang Mahal
Iklan

Biaya Politik Memang Mahal

Banyak politikus yang terjerat korupsi karena harus membiayai syahwat politik, seperti ingin menjadi wakil rakyat, kepala daerah, atau pejabat negara.

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca
Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat bersama istrinya yang merupakan anggota DPR Fraksi Partai Nasdem, Ary Egahni, digiring petugas seusai resmi menjadi tahanan dan menuju ruang ekspose di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Selasa (28/3/2023).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat bersama istrinya yang merupakan anggota DPR Fraksi Partai Nasdem, Ary Egahni, digiring petugas seusai resmi menjadi tahanan dan menuju ruang ekspose di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Selasa (28/3/2023).

Entah apa yang ada di benak sejumlah politikus di negeri ini. Mereka seperti tak belajar, dan terus saja ada yang terjerembap korupsi.

Terakhir, seperti diberitakan harian ini, Rabu (29/3/2023), Komisi Pemberantasan Korupsi menangkap pasangan politikus, Ben Brahim S Bahat dan istrinya, Ary Egahny. Ben adalah Bupati Kapuas, Kalimantan Tengah. Adapun Ary merupakan anggota Fraksi Partai Nasdem DPR. Mereka bukan pasangan politikus pertama di negeri ini yang ditangkap KPK atau terjerat korupsi.

Editor:
ANTONIUS TOMY TRINUGROHO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000