logo Kompas.id
OpiniMengakselerasi Pembangunan MRT
Iklan

Mengakselerasi Pembangunan MRT

Di masa depan, jaringan MRT yang lebih luas mutlak dibangun demi ketertarikan warga untuk menggunakannya. Jaringan yang dibangun tidak hanya bersumbu vertikal-horizontal .

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca
Pekerjaan proyek MRT Jakarta fase 2A CP 201 (Stasiun Thamrin dan Monas) di sekitar Monas, Jakarta Pusat, Selasa (21/3/2023). Progres per 25 Februari 2023, pembangunannya telah mencapai 53,03 persen.
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Pekerjaan proyek MRT Jakarta fase 2A CP 201 (Stasiun Thamrin dan Monas) di sekitar Monas, Jakarta Pusat, Selasa (21/3/2023). Progres per 25 Februari 2023, pembangunannya telah mencapai 53,03 persen.

Sejak Desember 1927, warga Tokyo telah menikmati layanan kereta bawah tanah antara Stasiun Asakusa dan Ueno. Sejak saat itu, jaringannya menggurita.

Begitu optimalnya jaringan subway Tokyo, membuat sebagian warga kota itu merasa tidak perlu membeli mobil. Bagi sebagian kaum muda, kepemilikan mobil dianggap beban.

Editor:
ANTONIUS TOMY TRINUGROHO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000