logo Kompas.id
OpiniMemotret Industri Logam Dasar ...
Iklan

Memotret Industri Logam Dasar Kita

Tidak ada negara besar yang tidak dibangun dengan sandaran utama pada industri logamnya, sebut saja Jerman dan Amerika Serikat. Mereka besar karena industri logam yang kuat.

Oleh
Sri Bramantoro Abdinagoro
· 5 menit baca
Aktivitas pabrik pengolahan dan pemurnian nikel (smelter) yang dikelola PT Virtue Dragon Nickel Industry anak perusahaan Jiangsu Delong Nickel Industry asal China di Morosi, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara, Senin (29/4/2019).
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Aktivitas pabrik pengolahan dan pemurnian nikel (smelter) yang dikelola PT Virtue Dragon Nickel Industry anak perusahaan Jiangsu Delong Nickel Industry asal China di Morosi, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara, Senin (29/4/2019).

Ada satu hal yang mengusik ketika berbicara tentang hilirisasi. Istilah ini makin gencar bergaung terutama pada komoditas tambang. Komoditas tambang yang paling menjadi perhatian tentu saja mineral logam. Sebut saja mineral nikel, mineral bauksit (logam aluminium), mineral tembaga, mineral besi, mineral timah dan lainnya.

Kosa kata ‘hilirisasi’ yang sering diucapkan sekarang, menurut penulis perlu untuk dimengerti dan dikaji kembali, karena jangan sampai menjadi mengecilkan pengertian kata tersebut.

Editor:
HARYO DAMARDONO, ANDREAS MARYOTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000