logo Kompas.id
OpiniMembaca Peluang Perdamaian...
Iklan

Membaca Peluang Perdamaian Rusia-Ukraina

Agar tidak muncul kesan Indonesia tidak serius menjadi juru damai, maka perlu langkah lanjutan lebih konkret untuk mengusahakan penyelesaian konflik Rusia-Ukraina. Misalnya, pembukaan komunikasi dan proposal perdamaian.

Oleh
RADITYO DHARMAPUTRA
· 5 menit baca
 Heryunanto
HERYUNANTO

Heryunanto

Kunjungan Presiden Joko Widodo ke Ukraina dan Rusia, beberapa waktu lalu, menuai respons beragam dari berbagai elemen masyarakat, domestik ataupun internasional. Selain apresiasi dan kritik sejumlah kalangan, ada skeptisisme dari sejumlah media asing mengenai kunjungan ini.

Editorial Kompas (29/6/ 2022) berjudul ”Jokowi Temui Putin dan Zelensky”, misalnya, menggarisbawahi tepatnya upaya Presiden Jokowi untuk mendorong solusi damai melalui kunjungannya. Begitu pula editorial Kompas (2/7/2022) ”Buah Diplomasi Presiden Jokowi” yang memuji kunjungan itu sebagai upaya yang baik dan produktif untuk mengetuk hati Presiden Rusia agar segera mengubah kebijakan perangnya.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000