logo Kompas.id
OpiniMengarusutamakan Tata Kelola...
Iklan

Mengarusutamakan Tata Kelola Kelautan yang Partisipatif

Salah satu persoalan utama eksploitasi dan perusakan sumber daya kelautan yaitu sistem tata kelola. Dibutuhkan suatu perubahan dari tata kelola kelautan yang sentralistik dan hierarkis menjadi tata kelola partisipatif.

Oleh
RAYHAN DUDAYEV
· 6 menit baca
Ilustrasi
SUPRIYANTO

Ilustrasi

United Nation Ocean Conference (UNOC) tahun ini diadakan pada 27 Juni-1 Juli 2022 di Lisabon, Portugal. Para pemimpin dunia dan perwakilan NGO hadir untuk membicarakan agenda prioritas mendorong langkah-langkah darurat dan strategis untuk meminimalkan masalah laut yang terjadi di dunia saat ini. Beberapa isu di antaranya perubahan iklim, Illegal Unreported Unregulated (IUU) fishing, dan sampah laut. Pada UNOC sebelumnya, 14 rencana aksi terkait dengan konservasi dan penggunaan sumber daya laut secara berkelanjutan disepakati oleh berbagai pihak, termasuk 44 persen komitmen diberikan pemerintah, 19 persen dari NGO, 9 persen dari entitas UN, dan 6 persen dari sektor privat. Pertanyaannya, bagaimana rencana aksi ini dapat dilakukan secara efektif?

Persoalan tata kelola kelautan

Editor:
YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000