logo Kompas.id
OpiniHarum Prestasi Atlet...
Iklan

Harum Prestasi Atlet Paralimpiade

Kontingen Indonesia mengukir prestasi membanggakan pada Paralimpiade Tokyo 2020 dengan meraih dua medali emas, yang mengakhiri penantian 41 tahun.

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XszriL7ac5yOtAuJwIuYpjrcv9o=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2FTokyo-2020-Paralympics-Badminton_98812706_1630827182.jpg
AP PHOTO/KIICHIRO SATO

Pasangan ganda campuran Indonesia, Hary Susanto (kiri) dan Leani Ratri Oktila, berpose setelah menerima medali emas ganda campuran kelas SL3-SU5 cabang bulu tangkis Paralimpiade Tokyo 2020 di Tokyo, Jepang, Minggu (5/9/2021).

Indonesia terakhir kali merebut dua medali emas pada Paralimpiade Arnhem 1980. Kedua medali emas itu persembahan Yan Soebiyanto dari cabang boling lapangan  (lawn bowl) dan RS Arlen di angkat besi. Secara keseluruhan, di  Arnhem kala itu, RI meraih dua emas dan empat perunggu.

Prestasi di Arnhem meneruskan pencapaian di Paralimpiade sebelumnya,  Toronto 1976. Kala itu, kontingen ”Merah Putih” menyabet dua emas plus satu perak dan tiga perunggu. Dua emas tersebut buah perjuangan Itria Dini di atletik dan Syarifuddin (boling lapangan).

Editor:
adiprinantyo
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000