logo Kompas.id
OpiniDukungan Rusia bagi ASEAN
Iklan

Dukungan Rusia bagi ASEAN

Kedekatan Rusia dengan Myanmar harus dimanfaatkan oleh ASEAN untuk memuluskan implementasi lima butir konsensus. ASEAN sangat berkepentingan dengan tercapainya solusi damai bagi krisis di Myanmar.

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5wpHyL7pge6RV4C1GKVtlfcJUkA=/1024x727/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2FDSC_8993_1625580790.jpg
DOKUMENTASI KEMENTERIAN LUAR NEGERI RI

Menteri Luar Negeri RI Retno LP Marsudi (kanan) berjalan bersama Menlu Rusia Sergey Lavrov seusai pertemuan di Jakarta, Selasa (6/7/2021).

Sikap Rusia yang mendukung posisi ASEAN dalam penyelesaian krisis di Myanmar dapat menjadi modal penting. Dukungan Rusia ini tidak boleh disia-siakan.

Salah satu tugas mendesak ASEAN sekarang ialah menyelesaikan krisis di Myanmar. Kedua kubu yang berseberangan telah menggunakan jalur kekerasan. Rakyat menjadi korban. Kestabilan kawasan pun terancam.

Editor:
A Tomy Trinugroho
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000