logo Kompas.id
OpiniPemimpin Absurd
Iklan

Pemimpin Absurd

Problem kepemimpinan daerah yang makin sulit terkendali ini telah cukup lama menyedot perhatian. Pandemi Covid-19 ini membantu menyingkapnya, terutama tentang kepemimpinan publik dalam masa krisis.

Oleh
Alissa Wahid
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/04NSZ-Atte1namZhe2ANkoBSJgM=/1024x1053/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F20210703-Ilustrasi-Udar-13_color_97372255_1625309967.jpg

Paruh kedua bulan Juni ini, kondisi pandemi menggenting. Kabar kematian menderas. Kabar persoalan dan kesulitan datang silih berganti. Fasilitas layanan kesehatan tak mampu menangani banjir pasien. Menipisnya persediaan oksigen. Tenaga kesehatan terjangkit Covid-19.

Pasien berhari-hari mencari RS, sebagiannya meninggal dalam penantian. Kelompok sukarelawan kewalahan mendampingi warga yang membutuhan bantuan. Sukarelawan pemakaman bekerja siang malam, tanpa sempat beristirahat. Sukarelawan pembawa pasien ke RS harus berjibaku berkeliling sampai menemukan RS yang masih bisa menampung, bahkan mengalami pasien meninggal di dalam ambulans setelah ditolak berulang kali.

Editor:
Mohammad Hilmi Faiq
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000