logo Kompas.id
OpiniPelembagaan Riset dan Inovasi ...
Iklan

Pelembagaan Riset dan Inovasi Perguruan Tinggi untuk Hilirisasi

Kita berharap penentuan tata kelola, kebijakan, dan implementasi riset, teknologi, dan inovasi dapat segera dituntaskan sehingga kerja-kerja riset dan inovasi dapat berjalan baik untuk pembangunan ekonomi Indonesia.

Oleh
PANUT MULYONO
· 8 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/kQwCAL0NNSHBPpBnZKL7GUcj9LI=/1024x1563/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2F20210624-ILustrasi-Opini-6-Pelembagaan-Riset-dan-Inovasi_CLR_1624541889.jpg
DIDIE SW

Didie SW

Sejak 28 April 2021, secara resmi organisasi yang mengurus riset, teknologi, dan inovasi di negeri ini terbagi dalam dua level organisasi yang berbeda, yaitu Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN).

Untuk penyesuaian struktur organisasi dengan penambahan tugas pengelolaan riset dan teknologi di Kemendikbudristek, pemerintah telah mengeluarkan Perpres No 31 Tahun 2021 yang mengamanatkan penataan organisasi Kemendikbudristek diselesaikan paling lambat 31 Juli 2021.

Editor:
yohaneskrisnawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000