logo Kompas.id
OpiniBersama Menjaga Jakarta
Iklan

Bersama Menjaga Jakarta

”Jakarta Bangkit” menjadi tema HUT Jakarta pada tahun ini. Sebagai kota terbesar di Indonesia, Jakarta memiliki peluang sekaligus tantangan terbesar untuk bangkit.

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qMEMETBZdXBUeTeNTEc83QWV0Lo=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2F0fe37264-0b56-44ca-8aa7-2f4b02bd5e34_jpg.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Warga berfoto di depan ondel-ondel raksasa yang dipasang di depan Taman Ismail Marzuki, Selasa (22/6/2021). Majelis Seniman Taman Ismail Marzuki Amir Hamzah membuat lima pasang ondel-ondel setinggi 4,94 meter untuk memeriahkan HUT ke-494 DKI Jakarta.

Untuk kedua kalinya, Hari Ulang Tahun DKI Jakarta dirayakan di tengah pandemi Covid-19. ”Jakarta Bangkit” menjadi tema HUT Jakarta pada tahun ini.

Sebagai kota terbesar di Indonesia, Jakarta memiliki peluang sekaligus tantangan terbesar untuk bangkit. Salah satu tantangan itu, kini, adalah hilangnya uang hampir Rp 40 triliun akibat pandemi Covid-19, seperti yang disampaikan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Editor:
marcellushernowo
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000