logo Kompas.id
OpiniKesadaran Kebencanaan dan...
Iklan

Kesadaran Kebencanaan dan Kesehatan Kota

Pandemi Covid-19 hendaknya meningkatkan kesadaran hidup sehat dan peduli lingkungan yang mewujud dalam peradaban ekologis kota.

Oleh
NIRWONO JOGA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/I8wTK-OPjhDPvtVQS51dFpar0jM=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2F20210621-Opini-Digital-Lingkungan_1624283045.jpg

Pandemi Covid-19 belum mampu membangun kesadaran masyarakat terhadap bencana kesehatan dan lingkungan. Lalu ancaman bencana apa yang lebih ditakuti masyarakat, apakah banjir, krisis air bersih, kekeringan, kebakaran hutan, limbah sampah, polusi udara, gempa bumi, atau penularan Covid-19? Mengapa bencana kesehatan lebih menakutkan dibandingkan dengan bencana lingkungan?

Penyebaran virus yang cepat ke seluruh dunia, ragam virus varian yang terus bermutasi, jumlah penularan yang meningkat, angka kematian yang tinggi, meski jumlah pasien yang sembuh jauh lebih banyak, telah memenuhi ruang publik masyarakat. Dampak yang diakibatkan jauh lebih masif melampaui batas negara, memasuki seluruh sendi kehidupan masyarakat.

Editor:
yovitaarika
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000