logo Kompas.id
OpiniTirani Sapiens
Iklan

Tirani Sapiens

Manusia merupakan makhluk yang tidak pernah puas dan lamat-lamat kehilangan altruismenya. Spesies yang terus-menerus melakukan upaya-upaya menguntungkan dan sekaligus merugikan sesamanya.

Oleh
ROY MARTIN SIMAMORA
· 8 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Ot1PCGO0KxlwE_bSM6cz-rG7vxg=/1024x722/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2F20210605-OPINI-Tirani-Sapiens_1622911730.jpg
KOMPAS/SUPRIYANTO

Supriyanto

Yuval, dalam bukunya, Sapiens, berbicara tentang sejarah umat manusia yang kalau boleh saya gambarkan dalam tiga kalimat pendek. Tiga revolusi besar, yaitu Revolusi Kognitif yang terjadi 70.000 tahun yang lalu, Revolusi Pertanian 10.000 tahun yang lalu, dan Revolusi Ilmiah 500 tahun yang lalu.

Revolusi-revolusi ini telah memberdayakan manusia untuk melakukan sesuatu yang belum pernah dilakukan oleh bentuk kehidupan lain sebelumnya, yaitu menciptakan dan menghubungkan ide-ide yang dibuat (tentang agama, uang, internet, ideologi, kapitalisme, ataupun politik) dan tanpa sadar selalu dibicarakan. ”Mitos” bersama ini telah memungkinkan manusia untuk mengambil alih dunia dan menempatkan umat manusia di ambang bagaimana mengatasi kekuatan seleksi alam dan bertahan hidup. Ketiga revolusi tersebut telah memengaruhi manusia dan sesama organisme hingga kini.

Editor:
yovitaarika
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000