logo Kompas.id
OpiniMenjaga Mimpi Bersama
Iklan

Menjaga Mimpi Bersama

Toleransi sejatinya menjadi bagian dari hidup masyarakat. Jika beberapa waktu terakhir ada masalah terkait keberagaman, hal itu lebih banyak dipicu oleh masalah lain, seperti politik.

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ERiub7tiYcthfu7y5M--hMiuYfA=/1024x557/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2F16c6d47a-3f0c-44a0-b9ac-df1572330052_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Peserta aksi Peringatan Hari Lahir Pancasila di Jalan Margonda Raya, Kota Depok, Jawa Barat, mengenakan baju adat sambil membagikan stiker bergambar lambang negara Republik Indonesia, Garuda Pancasila, kepada pengendara yang melintasi jalan itu, Selasa (1/6/2021). Aksi ini digelar Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) Depok dan Komunitas Harmoni Warna Indonesia.

Negara buat semua. Itulah salah satu petikan pidato Soekarno pada 1 Juni 1945 di depan Sidang Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia.

Negara buat semua, berarti semua warganya berhak mendapatkan pelayanan yang sama dari pemerintah. Hal itu ditegaskan dalam konstitusi bahwa salah satu tujuan negara Indonesia adalah melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia.

Editor:
marcellushernowo
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000