logo Kompas.id
OpiniKiprah Indonesia di Dunia
Iklan

Kiprah Indonesia di Dunia

Saat ini Indonesia berada dalam daftar prioritas negara-negara yang diawasi (”priority watch list”/PWL). Status ini tidak menggembirakan karena di tingkat ASEAN, tinggal Indonesia yang masih dalam PWL.

Oleh
Gunawan Suryomurcito
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sNS3JcDgSUO3ggZQQ_YCHGivQmc=/1024x1244/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2Fd6727d82-2f97-4b22-a9c7-45be7c3114f4_jpeg.jpg
KOMPAS/Sumber: PTRI Jenewa

Hasan Kleib menerima penghargaan ”Star of Merits” dari Presiden Palestina Mahmoud Abbas. Ia merupakan warga negara Indonesia pertama yang mendapat penghargaan dari negara Palestina.

Kamis, 3 Desember 2020, Duta Besar Hasan Kleib, Wakil Tetap RI untuk PBB, WTO, dan organisasi internasional lain di Geneva, menjadi Wakil Direktur Jenderal Organisasi Kekayaan Intelektual Dunia (World Intellectual Property Organization/WIPO).

Mulai 1 Januari 2021, selama enam tahun, Hasan akan menjadi Wakil Direktur untuk Sektor Pengembangan Regional dan Nasional di Bidang Kekayaan Intelektual.

Editor:
agnesaristiarini
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000