logo Kompas.id
OpiniPemimpin Itu Teladan
Iklan

Pemimpin Itu Teladan

Tidak etis jika ada pemimpin yang menghindari tanggung jawabnya dengan berbagai dalih mengada-ada. Pemimpin demikian merupakan penumpang gelap demokrasi. Ia hanya mencari popularitas di atas kepatuhan buta pengikutnya.

Oleh
Yes Sugimo
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4wn-pfeRdm5KrApw93m5wtAsZss=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2FIMG_5635_1607520296.jpg
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Calon wali kota Solo, Gibran Rakabuming Raka (kanan), bersama calon wakil wali kota Solo, Teguh Prakosa, berbicara dalam konferensi pers di Kantor Dewan Pimpinan Cabang Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Solo, Jawa Tengah, Rabu (9/12/2020) sore. Tim pemenangan Gibran-Teguh mengklaim menang dalam Pilkada Solo dengan perolehan lebih dari 85 persen.

Fungsi seorang pemimpin bukan sekadar sosok untuk memenuhi perangkat organisasi. Lebih dari itu, ia adalah citra suatu organisasi. Sepak terjang pemimpin menggambarkan kredibilitas pribadi sang pemimpin sekaligus karakter massa pendukung dan kualitas organisasi pengusungnya.

Maka, seorang pemimpin wajib memiliki pelbagai karakter positif, seperti jujur, mau melayani, berani, dan rela berkorban. Pemimpin harus berani menghadapi kenyataan akibat ucapan atau perbuatannya. Keberanian seorang pemimpin tidak terletak pada sosok fisik, dukungan massa, atau dana berlimpah.

Editor:
agnesaristiarini
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000