logo Kompas.id
OpiniKembali ke Pancasila
Iklan

Kembali ke Pancasila

Oleh
FATHORRAHMAN GHUFRON
· 5 menit baca

Semboyan hubbul wathan minal iman (mencintai Tanah Air bagian dari iman) yang disampaikan KH Hasyim Asyari pada era kemerdekaan bukan sekadar pembelaan diri bangsa untuk melawan penjajah. Menurut filsuf Driyarkara dalam buku Kumpulan Karya Driyarkara, semboyan itu adalah embrio pembentukan epistemologi keindonesiaan.

”Mencintai Tanah Air bagian dari iman” menjadi pemersatu bagi semua elemen bangsa dengan semangat cinta negeri. Karena itu, ketika sekelompok aktivis kemerdekaan dan beberapa tokoh berkumpul dalam Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) untuk mendiskusikan rumusan dasar negara, sesungguhnya laku ini menindaklanjuti keinginan leluhur dan pejuang agar negara Indonesia bisa berdiri dari dan untuk semua golongan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000