logo Kompas.id
OlahragaRANS Terdegradasi, Madura...
Iklan

RANS Terdegradasi, Madura United Lengkapi Kuota ”Championship Series”

Madura United membuka asa jadi juara baru Liga 1. Sementara tanpa menang di 18 gim, RANS terdegradasi.

Oleh
MUHAMMAD IKHSAN MAHAR
· 4 menit baca
Pemain Madura United, Koko Ari Araya (kiri), berebut bola dengan pemain Arema FC, Dedik Setiawan, pada laga BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bangkalan, Bangkalan, Jawa Timur, Selasa (30/4/2024). Madura berhasil lolos ke <i>championship series</i> setelah bermain imbang 0-0.
ANTARA FOTO/RIZAL HANAFI

Pemain Madura United, Koko Ari Araya (kiri), berebut bola dengan pemain Arema FC, Dedik Setiawan, pada laga BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bangkalan, Bangkalan, Jawa Timur, Selasa (30/4/2024). Madura berhasil lolos ke championship series setelah bermain imbang 0-0.

Sebanyak 34 pekan seri reguler BRI Liga 1 2023-2025 telah rampung, Selasa (30/4/2024). Perebutan satu jatah tersisa di championship series dimenangi oleh Madura United, sedangkan RANS Nusantara mengikuti jejak Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC yang turun kasta ke Liga 2 musim depan.

Setelah Borneo FC, Persib Bandung, dan Bali United menyegel posisi tiga besar, kuota championship series hanya tersisa untuk tim yang duduk di peringkat keempat. Memasuki pekan ke-34, tiga tim, yaitu Madura, Dewa United, dan PSIS Semarang, memiliki peluang untuk mengakhiri seri reguler di zona empat besar.

Editor:
PRASETYO EKO PRIHANANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000