logo Kompas.id
Olahraga”Badai Swiatek” di Madrid
Iklan

”Badai Swiatek” di Madrid

Iga Swiatek semakin ganas saat bersaing dalam turnamen WTA 1000 Madrid. Ia hanya kehilangan delapan gim pada tiga babak.

Oleh
YULIA SAPTHIANI
· 3 menit baca
Petenis Polandia, Iga Swiatek, merayakan kemenangan atas petenis Spanyol, Sara Sorribes, pada perdelapan final WTA 1000 Madrid di Lapangan Manolo Santana, La Caja Magica, Madrid, Spanyol, Senin (29/4/2024). Swiatek menang dengan skor 6-1, 6-0.
AP PHOTO/MANU FERNANDEZ

Petenis Polandia, Iga Swiatek, merayakan kemenangan atas petenis Spanyol, Sara Sorribes, pada perdelapan final WTA 1000 Madrid di Lapangan Manolo Santana, La Caja Magica, Madrid, Spanyol, Senin (29/4/2024). Swiatek menang dengan skor 6-1, 6-0.

MADRID, SENIN - Performa petenis tunggal putri nomor satu dunia, Iga Swiatek, dalam turnamen WTA 1000 Madrid bagaikan badai. Dia semakin cepat dan kuat dalam mengalahkan lawan untuk tampil di perempat final.

Setelah menang 6-1, 6-4 atas Wang Xi Yu pada babak kedua, lalu 6-1, 6-1 (Sorana Cirste), kali ini ”badai Swiatek” menyapu wakil tuan rumah Sara Sorribes Tormo. Pada pertandingan di Lapangan Manolo Santana, La Caja Magica, Madrid, Spanyol, Senin (29/4/2024), Swiatek menang dengan skor 6-1, 6-0. Kemenangan itu didapat hanya dalam waktu 1 jam 7 menit.

Editor:
EMILIUS CAESAR ALEXEY
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000