logo Kompas.id
OlahragaFabio Quartararo Bertahan di...
Iklan

Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha hingga 2026

Fabio Quartararo melanjutkan petualangan bersama Yamaha di MotoGP hingga dua musim ke depan.

Oleh
AGUNG SETYAHADI
· 3 menit baca
Fabio Quartararo berjabat tangan dengan Presiden Yamaha Motor Racing Takahiro Sumi saat penandatanganan perpanjangan kontrak dua musim hingga akhir 2026, Jumat (5/4/2024). Quartararo mendapat keyakinan bahwa Yamaha akan bisa mengembangkan YZR-M1 untuk kembali memburu gelar juara MotoGP.
DOKUMENTASI YAMAHA MOTOR RACING

Fabio Quartararo berjabat tangan dengan Presiden Yamaha Motor Racing Takahiro Sumi saat penandatanganan perpanjangan kontrak dua musim hingga akhir 2026, Jumat (5/4/2024). Quartararo mendapat keyakinan bahwa Yamaha akan bisa mengembangkan YZR-M1 untuk kembali memburu gelar juara MotoGP.

GERNO DI LESMO, JUMAT — Fabio Quartararo akhirnya memutuskan bertahan di Yamaha meskipun mengalami musim sulit pada 2022 dan 2023, serta awal musim 2024 yang tidak mudah. Juara MotoGP musim 2021 itu akan tetap berada di tim biru hingga akhir musim 2026. Keputusan Quartararo ini mengindikasikan proyek pengembangan YZR-M1 berada di trek yang tepat.

”Saya sangat senang mengumumkan bahwa saya akan melanjutkan petualangan saya dalam warna biru,” ujar Quartararo, Jumat (5/4/2024).

Editor:
EMILIUS CAESAR ALEXEY
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000