logo Kompas.id
OlahragaJangan Bangunkan Liverpool...
Iklan

Jangan Bangunkan Liverpool Tidur

Mentalitas baja Liverpool saat dalam kondisi tertinggal akan menjadi faktor terbesar dalam perebutan trofi Liga Inggris.

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 4 menit baca
Kapten Liverpool, Virgil van Dijk, merayakan gol ke gawang Luton Town pada laga Liga Inggris di Anfield, Liverpool, Kamis (22/2/2024) dini hari WIB. Gol Van Dijk mengawali kebangkitan Liverpool yang menang 4-1 setelah tertinggal terlebih dahulu.
AP PHOTO/JON SUPER

Kapten Liverpool, Virgil van Dijk, merayakan gol ke gawang Luton Town pada laga Liga Inggris di Anfield, Liverpool, Kamis (22/2/2024) dini hari WIB. Gol Van Dijk mengawali kebangkitan Liverpool yang menang 4-1 setelah tertinggal terlebih dahulu.

Ada teori yang berlaku untuk lawan-lawan Liverpool musim ini, ”Jangan unggul lebih dulu”. Kalimat itu terkesan seperti paradoks bagi tim yang ingin menang, tetapi amat realistis. Liverpool hanya butuh sedikit pemantik untuk terbangun dan mengamuk tiba-tiba. Pemantik itu adalah gol lawan.

Giliran tim promosi Luton Town yang merasakan amarah Liverpool di Stadion Anfield, Kamis (22/2/2024) dini hari WIB. Bermain terbuka melawan tuan rumah yang tanpa banyak pemain utama, Luton sempat unggul lebih dulu di babak pertama lewat gol Chiedozie Ogbene. Namun, itu justru menjadi awal petaka mereka.

Editor:
PRASETYO EKO PRIHANANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000