logo Kompas.id
OlahragaTiba di Hangzhou, Timnas Bulu ...
Iklan

Tiba di Hangzhou, Timnas Bulu Tangkis Yakin Rebut Emas

Tim bulu tangkis Indonesia telah sampai di Hangzhou, China, dan bersiap bertanding dalam Asian Games Hangzhou 2022. Selain menggelar latihan, pelatih tim juga meminta atlet tidak terlalu terbebani dan menjaga fisiknya.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
· 3 menit baca
Sejumlah atlet bulu tangkis dan <i>e-sports </i>Indonesia tiba di Bandara Hangzhou di Kota Hangzhou, Provinsi Zhejiang, China, Senin (25/9/2023). Mereka akan bertanding dalam Asian Games Hangzhou 2022.
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Sejumlah atlet bulu tangkis dan e-sports Indonesia tiba di Bandara Hangzhou di Kota Hangzhou, Provinsi Zhejiang, China, Senin (25/9/2023). Mereka akan bertanding dalam Asian Games Hangzhou 2022.

HANGZHOU, KOMPAS — Tim bulu tangkis Indonesia telah tiba di Hangzhou, China, dan bersiap bertanding dalam Asian Games Hangzhou 2022. Selain menggelar latihan, pelatih tim juga meminta atlet tidak terlalu terbebani dan menjaga ketahanan fisik agar dapat meraih medali emas.

Kontingen tim bulu tangkis yang berangkat pada Senin (25/9/2023) dini hari itu tiba di Bandara Hangzhou, Provinsi Zhejiang, sekitar pukul 10.30 waktu setempat. Mereka datang bersama tim E-Sports Indonesia serta Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000