logo Kompas.id
OlahragaBiaya Tuan Rumah Superbike...
Iklan

Biaya Tuan Rumah Superbike Naik Menjadi Rp 54 Miliar

Biaya menjadi tuan rumah Kejuaraan Dunia Superbike 2023 di Sirkuit Mandalika naik sekitar 5 persen dari sebelumnya Rp 49,2 miliar. Kenaikan biaya itu menjadi tantangan bersama baik penyelenggara maupun pemerintah.

Oleh
AGUNG SETYAHADI
· 3 menit baca
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno (kedua kiri) berpose saat peluncuran Kejuaraan Dunia Superbike seri Indonesia 2023 di Jakarta, Kamis (12/1/2023). Balapan itu akan bergulir pada 3-5 Maret di Sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat.
AGUNG SETYAHADI

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno (kedua kiri) berpose saat peluncuran Kejuaraan Dunia Superbike seri Indonesia 2023 di Jakarta, Kamis (12/1/2023). Balapan itu akan bergulir pada 3-5 Maret di Sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat.

JAKARTA, KOMPAS — Kejuaraan Dunia Superbike akan kembali bergulir di Sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika pada 3-5 Maret 2023 meskipun ada kenaikan biaya menjadi tuan rumah, yaitu sekitar 5 persen. Adapun biaya tuan rumah MotoGP tidak berubah meskipun ada tambahan berupa sprint race pada Sabtu.

Musim ini, hosting fee Superbike menjadi 3,3 juta euro (Rp 54,4 miliar) dari sebelumnya Rp 49,2 miliar. Sementara biaya hosting fee MotoGP tetap 9 juta euro (Rp 148 miliar).

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000