logo Kompas.id
OlahragaBelanda Merindukan Roh “Total ...
Iklan

Belanda Merindukan Roh “Total Football”

“Si Oranye” ingin memperbaiki performa kurang menggigit pada dua laga awal, sementara “Si Marun” berupaya mengembalikan kebanggaan tuan rumah.

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 5 menit baca
Pemain Belanda Teun Koopmeiners (tengah) berebut bola dengan pemain Ekuador pada pertandingan fase Grup A Piala Dunia 2022 di Stadion Khalifa, Qatar, Jumat (25/11/2022). Pertandingan berakhir imbang 1-1.
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG

Pemain Belanda Teun Koopmeiners (tengah) berebut bola dengan pemain Ekuador pada pertandingan fase Grup A Piala Dunia 2022 di Stadion Khalifa, Qatar, Jumat (25/11/2022). Pertandingan berakhir imbang 1-1.

AL KHOR, SENIN Laga terakhir Grup A terasa seperti final bagi Belanda. Selain untuk mengamankan tiket ke babak gugur, mereka juga akan berupaya mengembalikan roh Total Football. Tanpa gaya bermain mengalir itu, "Si Oranye" mustahil bisa melangkah jauh pada Piala Dunia Qatar 2022.

Belanda akan menantang tim tuan rumah Qatar di Stadion Al Bayt, Kota Al Khor, pada Senin (28/11/2022). Mereka hanya butuh hasil imbang untuk lolos ke 16 besar. Meskipun begitu, tim asuhan pelatih van Gaal itu bertekad mencuri kemenangan demi finis sebagai juara grup.

Editor:
EMILIUS CAESAR ALEXEY
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000