logo Kompas.id
OlahragaTepikan Intrik Politik, Iran...
Iklan

Tepikan Intrik Politik, Iran Taklukkan Wales dan Jaga Asa Ciptakan Sejarah

Menyusul Jepang dan Arab Saudi, Iran turut mengangkat derajat sepak bola Asia seusai menjungkalkan tim Eropa, Wales, 2-0. Pasukan Iran mengalahkan tekanan politik untuk mengejar target bersejarah, lolos ke fase gugur.

Oleh
M IKHSAN MAHAR dan M YUNIADHI AGUNG dari Qatar, YULVIANUS HARJONO, AMBROSIUS HARTO MANUMOYOSO
· 5 menit baca
Pendukung tim Iran bersemangat saat menonton pertandingan Wales melawan Iran di babak fase Grup B Piala Dunia 2022 di Stadion Ahmad Bin Ali, Qatar, Jumat (25/11/2022). Iran menang, 2-0.
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG

Pendukung tim Iran bersemangat saat menonton pertandingan Wales melawan Iran di babak fase Grup B Piala Dunia 2022 di Stadion Ahmad Bin Ali, Qatar, Jumat (25/11/2022). Iran menang, 2-0.

DOHA, KOMPAS — Di tengah derasnya tekanan politik terkait masalah sosial di negara asalnya, pasukan Iran masih bisa menegakkan kehormatannya di Piala Dunia Qatar. Mereka bahkan ikut mengangkat harkat Asia setelah menjungkalkan wakil Eropa, Wales, 2-0, pada penyisihan Grup B, Jumat (25/11/2022) di Stadion Ahmad Bin Ali, Al-Rayyan.

Pada laga itu, Iran bukanlah tim yang sama seperti ketika dipermalukan Inggris, 2-6, Senin lalu. Sikap mental berbeda itu terlihat sejak menjelang sepak mula laga di Stadion Ahmad Bin Ali itu.

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000