logo Kompas.id
OlahragaAset Abramovich Dibekukan,...
Iklan

Aset Abramovich Dibekukan, Chelsea Masuki Era Ketidakpastian

Pemerintah Inggris resmi membekukan aset pengusaha Rusia. Keputusan itu berlaku pula bagi pemilik Chelsea, Roman Abramovich. Kini, rencana penjualan Chelsea harus ditunda hingga batas waktu tak menentu.

Oleh
MUHAMMAD IKHSAN MAHAR
· 5 menit baca

Pemilik klub Chelsea, Roman Abramovich, bertepuk tangan pada akhir pertandingan Liga Inggris antara Chelsea dan Sunderland yang menjadi penentu juara Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, London, 21 Mei 2017. Pemerintah Inggris, Kamis (10/3/2022), membekukan aset para pengusaha Rusia yang dianggap dekat dengan Presiden Rusia Vladimir Putin, termasuk di antaranya Roman Abramovich.
AFP/BEN STANSALL

Pemilik klub Chelsea, Roman Abramovich, bertepuk tangan pada akhir pertandingan Liga Inggris antara Chelsea dan Sunderland yang menjadi penentu juara Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, London, 21 Mei 2017. Pemerintah Inggris, Kamis (10/3/2022), membekukan aset para pengusaha Rusia yang dianggap dekat dengan Presiden Rusia Vladimir Putin, termasuk di antaranya Roman Abramovich.

LONDON, KAMIS — Pemerintah Inggris, Kamis (10/3/2020), membekukan aset tujuh pengusaha asal Rusia yang dianggap memiliki hubungan dengan Presiden Rusia Vladimir Putin. Salah satu pengusaha itu ialah pemilik Chelsea, Roman Abramovich. Akibat kebijakan itu, Chelsea tidak bisa menjalankan aktivitas finansial, seperti penjualan tiket dan merchandise hingga kegiatan transfer pemain, sejak Kamis.

Editor:
WISNU AJI DEWABRATA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000