logo Kompas.id
OlahragaDesakan Pembatalan Copa...
Iklan

Desakan Pembatalan Copa America Menguat

Meskipun Brasil telah ditetapkan sebagai tuan rumah pengganti, sejumlah pihak berharap Piala Amerika 2021 dibatalkan. Tingkat penyebaran Covid-19 yang tinggi serta proses vaksinasi yang lambat menjadi alasan utama.

Oleh
MUHAMMAD IKHSAN MAHAR
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uGXCIun9_YG0ChyoPi5rYqQAbrY=/1024x665/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2Fcop03_1622646089.jpg
AP PHOTO/FELIPE DANA, FILE

Stadion Maracana terlihat dari kejauhan saat difoto dari kawasan bukit tempat berdirinya patung raksasa Kristus Penebus di Rio de Janeiro, Brasil, jelang Piala Dunia 2014. Brasil dipilih sebagai tuan rumah turnamen Copa America 2021, menggantikan Kolombia dan Argentina.

BRASILIA, RABU — Keputusan Konfederasi Sepak Bola Amerika Selatan atau Conmebol menunjuk Brasil sebagai tuan rumah pengganti Copa America atau Piala Amerika 2021 ditentang banyak pihak. Desakan agar penyelenggaraan turnamen anternegara tertua di dunia itu ditunda semakin kuat seiring kasus Covid-19 yang belum terkendali di Brasil.

Piala Amerika edisi ke-47 sejatinya dijadwalkan di Kolombia dan Argentina pada Juni hingga Juli 2020, tetapi pandemi Covid-19 membuat Conmebol menunda penyelenggaraan menjadi 13 Juni-10 Juli 2021. Meski sudah ditunda satu tahun, penyebaran Covid-19 di kawasan Amerika Selatan belum mereda.

Editor:
Johan Waskita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000