logo Kompas.id
OlahragaFerrari Menghadapi “Dua Mata...
Iklan

Ferrari Menghadapi “Dua Mata Pisau”

Charles Leclerc menghadirkan kegembiraan sekaligus keresahan bagi Ferrari dengan meraih pole position sebelum kecelakaan. Jika girboks mobil harus diganti, Leclerc otomatis mundur lima posisi start.

Oleh
AGUNG SETYAHADI
· 4 menit baca

https://cdn-assetd.kompas.id/INcHhT_y1EFrGOfzxnwdD9Hf1w4=/1024x656/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F05%2FTOPSHOT-AUTO-PRIX-F1-MON-PRACTICE_96434862_1621700884.jpg
ANDREJ ISAKOVIC / AFP

Pebalap Ferrari Charles Leclerc beraksi saat sesi latihan ketiga balapan Formula 1 seri Monaco di sirkuit jalan raya Monaco, Sabtu (22/5/2021). Leclerc meraih posisi start pertama dalam sesi kualifikasi pada Sabtu malam WIB.

MONTE CARLO, SABTU — Charles Leclerc memastikan performa Ferrari SF21 bukan ilusi, dengan meraih posisi start terdepan Formula 1 seri Monaco. Namun, pole position pertama Ferrari setelah seri Meksiko 2019 itu, bisa melayang jika mobil Leclerc yang menabrak pembatas lintasan di akhir kualifikasi harus mengganti girboks. Dalam skenario terburuk itu, Leclerc akan start dari posisi keenam, dan pole position menjadi milik pebalap red Bull Max Verstappen.

Editor:
Wisnu Aji Dewabrata
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000