logo Kompas.id
OlahragaPutri Meraih Kesempatan yang...
Iklan

Putri Meraih Kesempatan yang Hilang pada 2020

Putri Kusuma Wardani, satu-satunya wakil tunggal putri Indonesia dalam turnamen bulu tangkis Orleans Masters di Orleans, Perancis. Putri termasuk pemain muda yang bersemangat tinggi dan mau bekerja keras.

Oleh
YULIA SAPTHIANI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QiZaBRenJ194MDQLbpY_yH7X-jc=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FPBSI_10092020_Simulasi-Uber-Cup_DAY2_Putri-KW_1599754073.jpg
HUMAS PP PBSI

Putri Kusuma Wardani, yang memperkuat tim Harimau, mengalahkan Gregoria Mariska Tunjung, 21-17, 5-21, 21-18, pada simulasi Piala Uber di Pelatnas Cipayung, Jakarta, Kamis (10/9/2020).

ORLEANS, RABU — Putri Kusuma Wardani, satu-satunya wakil tunggal putri Indonesia dalam turnamen bulu tangkis Orleans Masters di Orleans, Perancis, memiliki peluang besar untuk unjuk kemampuan di level senior. Meski hanya turnamen berlevel BWF Super 100, Orleans Masters diikuti para senior berpengalaman yang bisa menjadi lawan Putri jika dia bisa melangkah jauh.

Pemain berusia 18 tahun itu membuat kejutan dengan menyingkirkan unggulan ketujuh, Yvonne Li (Jerman), 21-18, 16-21, 21-15, di Palais des Sports, Rabu (24/3/2021) malam, waktu Indonesia. Lawan pada babak kedua, Kamis, adalah pemain pemain Swiss, Sabrina Jaquet.

Editor:
Wisnu Aji Dewabrata
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000