logo Kompas.id
OlahragaPembuktian Elegan “Il Maestro”
Iklan

Pembuktian Elegan “Il Maestro”

Andrea Pirlo diakui sebagai sosok maestro di lapangan tengah ketika masih berstatus sebagai pemain. Kemenangan Juventus atas Bercelona menjadi sinyal perdana Pirlo untuk menduplikasi kecemelangannya sebagai pelatih.

Oleh
MUHAMMAD IKHSAN MAHAR
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fqyGT9KD7u0kqSTWEKzPVm1HHtw=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2Fpirlo02_1607522289.jpg
JOSEP LAGO / AFP

Pelatih Juventus Andrea Pirlo (tengah) dikerumuni para pemain Juventus setelah timnya mengalakan Barcelona, 3-0, pada laga terakhir Grup G Liga Champions Eropa antara Barcelona dan Juventus di Stadion Camp Nou, Barcelona, Rabu (9/12/2020) dini hari WIB.

BARCELONA, RABU – Kemenangan 3-0 atas Barcelona pada laga pemungkas Grup G Liga Champions, Rabu (9/12/202) dini hari WIB, di Stadion Camp Nou bermakna besar bagi Juventus yang tengah memasuki era transformasi bersama Andrea Pirlo. Juventus tidak hanya mengunci predikat sebagai juara grup, tetapi menampilkan mentalitas juara di laga penting yang dibutuhkan untuk memenuhi ambisi menaklukan Eropa.

Ketika menunjuk Pirlo untuk menggantikan Maurizio Sarri sebagai pelatih, Agustus lalu, banyak pihak meragukan kemampuan sosok berambut panjang itu untuk menjadi juru taktik tim sekelas Juventus. Di awal musim ini keraguan itu seakan terjadi. Juve gagal tampil meyakinkan di 10 laga Liga Italia, meskipun belum terkalahkan.

Editor:
Johan Waskita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000