logo Kompas.id
OlahragaSuporter: Dukung dari Rumah...
Iklan

Suporter: Dukung dari Rumah atau Hentikan Sekalian Kompetisi

Pandemi Covid-19 yang belum usai membuat kepastian kompetisi sepak bola Liga Indonesia masih belum jelas. Suporter pun rela mendukung timnya dari rumah. Namun, mereka juga meminta agar kompetisi dihentikan saja.

Oleh
FAJAR RAMADHAN
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IFlGFqy4ltOkSenbO31cAB8hrtQ=/1024x624/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F20190615ron22_1560614662.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Suporter tim nasional sepak bola Indonesia saat melawan timnas Vanuatu dalam laga persahabatan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (15/6/2019). Indonesia menang telak atas Vanuatu dengan skor 6-0.

JAKARTA, KOMPAS — Pandemi Covid-19 yang belum selesai membuat kepastian digelarnya kompetisi sepak bola Liga Indonesia, termasuk kasta tertingginya, Liga 1, masih belum jelas. Namun, jika nantinya kompetisi Liga Indonesia digulirkan kembali, suporter menyatakan siap untuk tidak datang ke stadion dan hanya mendukung klub kesayangannya dari rumah.

Meski begitu, suporter ini menyarankan agar kompetisi dihentikan saja sampai pandemi Covid-19 bisa teratasi. Kesepakatan suporter untuk mendukung klub dari rumah setidaknya telah disampaikan oleh pimpinan lima suporter klub Indonesia. Mereka adalah Jakmania, Slemania, Brajamusti, Pasoepati, dan Bonek.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000