logo Kompas.id
OlahragaPemain Inti Meniti Proses...
Iklan

Pemain Inti Meniti Proses Sedari Dini

Pemain muda sepak bola perlu mendapatkan atmosfer berkembang sesuai dengan usianya. Tahap demi tahap sebaiknya dilalui secara telaten demi membentuk seorang pemain profesional di jenjang inti.

Oleh
Adrian Fajriansyah/Benediktus Krisna Yogatama/Dhanang David Aritonang/Madina Nusrat
· 8 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xEvXF9h8_WBvt33OZ-TXlBM4xQg=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2F02faf416-b868-4e6a-937f-d4127087a65d_jpg.jpg
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Suasana latihan Sekolah Sepak Bola Buperta Cibubur, di Cibubur, Jakarta, Selasa (15/9/2020).

Bagi segelintir pelatih, memandu pemain ke Liga 3 lebih masuk akal dibandingkan dengan memacu masuk klub demi bermain di Elite Pro Academy Liga 1. Bukannya menghindar dari kompetisi yang ketat, tetapi dukungan dana dan kesempatan bertanding lebih masuk akal untuk Liga 3.

Pilihan itu diambil oleh Tomi Haryanto, Pelatih Sekolah Sepak Bola Kabomania, Bogor, Jawa Barat. Menurut dia, meski hanya di Liga 3, para pemain di bawah asuhannya memiliki kesempatan lebih besar untuk bertanding karena kompetisi Liga 3 didanai pemerintah daerah.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000