logo Kompas.id
OlahragaAjang Unjuk Gigi Pemain Muda...
Iklan

Ajang Unjuk Gigi Pemain Muda MU

Manajer Manchester United Ole Gunnar Solskjaer berpeluang memainkan sejumlah pemain muda saat menghadapi LASK pada laga kedua babak 16 besar Liga Europa. Sudah ada empat pemain akademi MU dalam daftar skuad timnya.

Oleh
DOMINICUS HERPIN DEWANTO PUTRO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/OkRTuMk_ktp-GPixh1Rls2maDIk=/1024x692/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FSOCCER-EUROPA-MUN-LINPREVIEW_90878497_1596556307.jpg
ACTION IMAGES VIA REUTERS/CRAIG BROUGH/FILE PHOTO

Manajer Manchester United Ole Gunnar Solskjaer saat memimpin latihan timnya di Aon Training Complex, Manchester, Inggris. MU akan menjamu wakil Austria, LASK, pada laga kedua babak 16 besar Liga Europa, Kamis (6/8/2020) dini hari WIB.

MANCHESTER, SELASA — Manchester United sudah unggul lima gol atas LASK sebagai modal untuk melanjutkan langkah ke babak perempat final Liga Europa musim ini. Laga kedua babak 16 besar melawan tim wakil Austria itu di Stadion Old Trafford, Kamis (6/8/2020) pukul 02.00 WIB, bisa menjadi ajang unjuk gigi bagi para pemain muda akademi tim ”Setan Merah”.

Laga pertama sudah berlangsung pada pertengahan Maret lalu sebelum pandemi Covid-19 menghentikan kompetisi untuk sementara. Meski pada laga pertama itu LASK menjadi tuan rumah, mereka tetap tidak bisa mengimbangi kekuatan tamunya dan MU menang telak, 5-0.

Editor:
Yulvianus Harjono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000