logo Kompas.id
OlahragaAmos Kirui Kalahkan Kamworor...
Iklan

Amos Kirui Kalahkan Kamworor dan Kipruto

Oleh
Korano Nicolash LMS
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VUqK4NXvHTsO2eGtHLyrOcZ2fbo=/1024x626/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2Fkompas_tark_22860799_1_0.jpeg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Ilustrasi lomba lari lintas alam

ELDORET, SABTU - Amos Kirui, atlet Kenya yang mengawali kariernya lewat nomor halang rintang, mampu mengalahkan para unggulan untuk meraih gelar juara di Kejuaraan Cross Country Kenya, yang berlangsung di Eldoret, Sabtu (23/2) waktu Kenya. Kemenangan dengan catatan waktu 29 menit dan 51 detik ini merupakan gelar kedua Kirui.

Sebelumnya, Kirui juga meriah juara dunia di nomor halang rintang Kejuaraan Dunia IAAF U20 2016 lalu. Dengan kemenangan di Kejuaraan Cross Country Kenya 2019, Kirui yang baru 9 Februari lalu genap berusia 21 tahun itu sudah bisa mengamankan tempatnya untuk masuk dalam tim Kenya yang akan berangkat ke Kejuaraan Dunia Cross Country IAAF 2019 di Aarhus, Denmark, 30 Maret nanti.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000