logo Kompas.id
Olahraga10 Cabang Diultimatum
Iklan

10 Cabang Diultimatum

Oleh
ADRIAN FAJRIANSYAH
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MpXebypDDf46AGjRSd0pZzBrOKc=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181129dri6SILO.jpg
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Rapat proses serah terima hibah alat dari Inasgoc ke Kemenpora kemudian ke masing-masing perwakilan 31 cabang dari 41 cabang yang berpartisipasi di Asian Games 2018 di Kemenpora, Jakarta, Kamis (29/11/2018). Dengan serah terima itu, 31 cabang tersebut sudah bisa mengambil peralatan eks Asian Games 2018 di gudang penyimpanan yang disewa Inasgoc.

Sepuluh dari 41 cabang olahraga belum mengajukan permohonan hibah peralatan eks Asian Games 2018. Padahal, masa sewa gudang peralatan itu berakhir 30 November 2018.

JAKARTA, KOMPAS Kementerian Pemuda dan Olahraga mengultimatum 10 cabang olahraga yang belum mengajukan hibah peralatan eks Asian Games 2018 untuk segera mengajukan permohonan hibah. Peringatan keras itu dilakukan karena sewa gudang peralatan tersebut akan berakhir 30 November 2018.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000